Nusantara Palestina Center
Donasi
Relawan
  • IndonesiaIndonesia
Nusantara Palestina Center
Donasi
Relawan
  • EnglishEnglish
Nusantara Palestina Center
No Result
View All Result
Home

Jumlah Tahanan Palestina yang Mogok Makan di Penjara Israel Meningkat

by Thoriq
17 September 2019
in Akhbar
1 min read
0
Jumlah Tahanan Palestina yang Mogok Makan di Penjara Israel Meningkat
0
SHARES
14
VIEWS
Share on FacebookShare on Twitter

Tepi Barat, SPNA – Jumlah tahanan Palestina yang melakukan mogok makan di penjara Israel telah mencapai 39, setelah sepuluh tahanan bergabung dalam mogok makan di Penjara Rimon, Pusat Informasi Tahanan melaporkan pada hari Jumat (13/09/2019).

Dalam sebuah pernyataan, lembaga ini mengonfirmasi bahwa kepala Komite Tahanan Tinggi Hamas Mohammed Arman, wakilnya Othman Bilal dan para pemimpin senior Abbas Al-Sayyid, Ashraf Al-Zagheer, Mu’amar Al-Sheikh dan Ahmed Al-Qidra, juga turut dalam mogok makan kali ini.

Pada hari Kamis, para tahanan di dalam penjara Israel mengungkapkan bahwa mereka berencana untuk memulai langkah-langkah baru.

Mereka membenarkan bahwa 120 tahanan lagi akan bergabung dalam aksi mogok makan terbuka, jika Dinas Penjara Israel tidak memenuhi tuntutan mereka.

Tuntutan para tahanan, kantor informasi menjelaskan, di antaranya adalah penggunaan telepon umum yang akan diaktifkan selama lima hari setiap minggu, mengeluarkan perangkat pemicu kanker yang ditempatkan di beberapa penjara dan mengembalikan 23 tahanan, yang secara sewenang-wenang dipindahkan ke Penjara Nafha, Penjara Rimon dan menghentikan inspeksi.

Perlu dicatat bahwa kesepakatan telah dicapai antara para tahanan dan Dinas Penjara Israel pada bulan April, yang memenuhi sebagian besar tuntutan mereka, terutama penghapusan perangkat pemicu kanker dan aktivasi telepon umum. Namun, Israel tidak menghormati janjinya.

(T.RA/S: MEMO)

 

Tags: #gazatoday #freepalestina
ShareTweetSend
Previous Post

Mahmud Abbas Sampaikan Dukungannya untuk Raja Saudi

Next Post

Hasutan terhadap Warga Palestina di Facebook Meningkat Jelang Pemilu Israel

Next Post
Hasutan terhadap Warga Palestina di Facebook Meningkat Jelang Pemilu Israel

Hasutan terhadap Warga Palestina di Facebook Meningkat Jelang Pemilu Israel

Daftarkan emailmu di sini untuk mendapatkan update artikel terbaru.

Ikuti Kami

Pos Terbaru

Arab Saudi Luncurkan Program Vaksinasi ke Rumah Warga

Arab Saudi Luncurkan Program Vaksinasi ke Rumah Warga

7 Maret 2021
Bersejarah, Paus Fransiskus Bertemu Ayatollah Ali Sistani di Najaf

Bersejarah, Paus Fransiskus Bertemu Ayatollah Ali Sistani di Najaf

7 Maret 2021
Setelah Reaktor Dimona, Sebuah Perusahaan Amerika Kembali Temukan Situs Rahasia Lain di Israel

Setelah Reaktor Dimona, Sebuah Perusahaan Amerika Kembali Temukan Situs Rahasia Lain di Israel

7 Maret 2021
Kochavi Mengancam Iran: Badan Intelejen Kami Hadir di Semua Lini

Kochavi Mengancam Iran: Badan Intelejen Kami Hadir di Semua Lini

7 Maret 2021
Jelang Pemilu Israel, Warga Ultra-Ortodoks Masih Diizinkan Memasuki Perbatasan

Jelang Pemilu Israel, Warga Ultra-Ortodoks Masih Diizinkan Memasuki Perbatasan

7 Maret 2021

Alamat Kantor

Jalan H. Ali No.78 RT.01/RW.09 Kel.Tengah, Kec. Kramat Jati, Kota Administrasi Jakarta Timur.

Tentang Kami

  • Sejarah NPC
  • Tujuan dan Abstraksi NPC
  • Visi dan Misi
  • Legalitas
  • Kegiatan dan Mitra di jalur Gaza
  • Peningkatan SDM

Kontak

Email : nusantarapalestina@gmail.com
Phone : (021) 87788187
WA : +628119944496

Copyright 2020 NPC – All right reserved

No Result
View All Result
  • Beranda
  • Berita
  • Profil
    • Sejarah NPC
    • Tujuan dan Abstraksi NPC
    • visi misi
    • Legalitas
    • Kegiatan dan Mitra di Jalur Gaza
    • Peningkatan SDM
  • Program
    • Program OTA (Orang Tua Asuh) Yatim Palestina
    • Program Kemanusiaan
    • Program Ekonomi
    • Program Kesehatan
    • Program Pendidikan
    • Program Ramadhan
  • Rekening Donasi
  • Mari Berdonasi
  • Daftar Relawan
  • IndonesiaIndonesia
    • EnglishEnglish

Copyright 2020 NPC – All right reserved

Chat
Chat