Nusantara Palestina Center
Donasi
Relawan
  • IndonesiaIndonesia
Nusantara Palestina Center
Donasi
Relawan
  • EnglishEnglish
Nusantara Palestina Center
No Result
View All Result
Home

Bangun klinik dialisis, Qatar umumkan komitmen untuk terus mendukung Palestina

by Thoriq
26 Agustus 2019
in Akhbar
1 min read
0
0
SHARES
16
VIEWS
Share on FacebookShare on Twitter

Dubai, SPNA – Ketua Komite Rekonstruksi Gaza, Muhammad Al-Amadi, Sabtu (24/08/2019), menegaskan dukungan negaranya untuk Palestina, serta komitmen untuk membantu pemerintah dalam membangun infrastruktur yang memadai untuk warga Palestina, khususnya di Gaza.

Pernyataan tersebut disampaikan saat perletakkan batu pertama pembangunan klinik dialisis di utara Gaza.

Al-Amadi mengatakan bahwa klinik tersebut akan dibangun di atas tanah seluas 550 meter persegi. Klinik dua lantai tersebut dikabarkan memakan biaya sebesar USD 1,7 juta. Dan akan menyediakan 40 kasur pasien lengkap dengan alat pencucian darah.

Ia berharap klinik bantuan Qatar tersebut dapat melayani para penderita ginjal dan memberikan pelayanan terbaik untuk warga Gaza.

Sehari sebelumnya, Jumat (23/08/2019), Duta Besar Qatar tersebut juga mengumumkan bahwa hari ini (Minggu, 25/08) akan berlangsung pembagian dana tunai untuk 100 ribu keluarga kurang mampu di Gaza. Masing-masing mendapatkan 100 dolar Amerika.

Jumlah ini semakin bertambah jika dibandingkan dengan bulan sebelumnya. Sebelumnya bantuan tersebut hanya diberikan untuk 60 ribu keluarga saja.

Bantuan ini merupakan bagian dari bantuan bulanan 30 juta USD dari Qatar yang merupakan isi MoU perdamaian antara Pejuang Gaza dan Isreal. Kesepakatan damai tersebut berhasil dilakukan berkat usaha Qatar, Mesir dan PBB.

(T.HN/S: Ramallah)

 

Tags: #gazatoday #freepalestina
ShareTweetSend
Previous Post

Pidato HUT RI Ke-74 di Gaza, Pembina NPC Sampaikan Hal Ini

Next Post

IDF tangkap sejumlah warga Palestina yang dicurigai terlibat dalam serangan bom di permukiman Israel

Next Post
IDF tangkap sejumlah warga Palestina yang dicurigai terlibat dalam serangan bom di permukiman Israel

IDF tangkap sejumlah warga Palestina yang dicurigai terlibat dalam serangan bom di permukiman Israel

Daftarkan emailmu di sini untuk mendapatkan update artikel terbaru.

Ikuti Kami

Pos Terbaru

Israel Hancurkan Rumah Keluarga Palestina di Yerusalem untuk Keempat Kalinya

Israel Hancurkan Rumah Keluarga Palestina di Yerusalem untuk Keempat Kalinya

3 Maret 2021
Bahas Kesejahteraan Sosial, NPC Hadirkan Ustaz Wahid Ramadlan di Acara Majelis Muzakarah

Bahas Kesejahteraan Sosial, NPC Hadirkan Ustaz Wahid Ramadlan di Acara Majelis Muzakarah

3 Maret 2021
Keamanan Libya Bekuk Pelaku Pembunuhan Terhadap Puluhan Imigran dari Etnis Bengali

Keamanan Libya Bekuk Pelaku Pembunuhan Terhadap Puluhan Imigran dari Etnis Bengali

3 Maret 2021
Erdogan: Negara Barat Gunakan Standar Ganda dalam Memperlakukan Umat Islam

Erdogan: Negara Barat Gunakan Standar Ganda dalam Memperlakukan Umat Islam

3 Maret 2021
11 Orang Tewas Akibat Longsor di Sebuah Tambang Emas

11 Orang Tewas Akibat Longsor di Sebuah Tambang Emas

3 Maret 2021

Alamat Kantor

Jalan H. Ali No.78 RT.01/RW.09 Kel.Tengah, Kec. Kramat Jati, Kota Administrasi Jakarta Timur.

Tentang Kami

  • Sejarah NPC
  • Tujuan dan Abstraksi NPC
  • Visi dan Misi
  • Legalitas
  • Kegiatan dan Mitra di jalur Gaza
  • Peningkatan SDM

Kontak

Email : nusantarapalestina@gmail.com
Phone : (021) 87788187
WA : +628119944496

Copyright 2020 NPC – All right reserved

No Result
View All Result
  • Beranda
  • Berita
  • Profil
    • Sejarah NPC
    • Tujuan dan Abstraksi NPC
    • visi misi
    • Legalitas
    • Kegiatan dan Mitra di Jalur Gaza
    • Peningkatan SDM
  • Program
    • Program OTA (Orang Tua Asuh) Yatim Palestina
    • Program Kemanusiaan
    • Program Ekonomi
    • Program Kesehatan
    • Program Pendidikan
    • Program Ramadhan
  • Rekening Donasi
  • Mari Berdonasi
  • Daftar Relawan
  • IndonesiaIndonesia
    • EnglishEnglish

Copyright 2020 NPC – All right reserved

Chat
Chat