Nusantara Palestina Center
Donasi
Relawan
  • IndonesiaIndonesia
Nusantara Palestina Center
Donasi
Relawan
  • EnglishEnglish
Nusantara Palestina Center
No Result
View All Result
Home

1.000 Korban Tembak Israel di Gaza Idap “Infeksi Tulang Akut”

by Thoriq
5 September 2019
in Akhbar
1 min read
0
1.000 Korban Tembak Israel di Gaza Idap “Infeksi Tulang Akut”
0
SHARES
47
VIEWS
Share on FacebookShare on Twitter

Gaza, SPNA – Lebih dari 1.000 warga Palestina di Jalur Gaza “mengidap infeksi tulang akut” setelah menjadi korban tembak tentara Israel,” ungkap lembaga kemanusiaan Médecins Sans Frontières (MSF).

MSF mengutarakan, pihaknya “menghadapi tantangan besar” ketika merawat korban tembak tersebut. Salah satunya adalah adanya “infeksi tulang akut” pada pasien, yang mempersulit pemulihan mereka.

Lebih dari 7,400 warga Palestina terluka oleh peluru tajam Israel saat terlibat dalam protes pekanan di perbatasan.

Melalui laman resminya,  Senin (02/09/2019), MSF menegaskan, “Luka tembak sangat rentan terhadap infeksi.”

Risiko infeksi semakin tinggi ketika luka tersebut sangat besar, disertai tulang pecah, minim perawatan dan tetap terbuka dalam waktu lama sejak terluka. Sayangnya, semua ini terjadi pada luka-luka yang dialami warga Gaza.

Aulio Castillo, Ketua Tim Medis MSF di Gaza, menjelaskan, “tingkat keparahan dan kerumitan luka” yang dialami pasien mereka yang terluka di Gaza, “menjadi kronis,” ketika fasilitas perawatan di wilayah itu tidak memadai.

Mengobati infeksi menjadi semakin sulit akibat “lumpuhnya sistem kesehatan buah dari blokade Israel selama lebih dari satu dekade,” MSF menuturkan.

“Kami telah bekerja sama dengan Kementerian Kesehatan untuk meningkatkan fungsi sebuah laboratorium agar dapat menganalisa sampel tulang. Ini penting untuk mendiagnosis infeksi dan menentukan antibiotik mana tepat,” papar Castillo.

Menurut MSF, ini adalah “laboratorium pertama di Gaza yang memungkinkan untuk menganalisa sampel tulang,” sebelumnya, “semua sampel tulang harus dikirim ke Israel untuk diuji.”

(T.RA/S: MEMO)

 

Tags: #gazatoday #freepalestina
ShareTweetSend
Previous Post

Agustus 2019: 12 Warga Palestina Terbunuh, 630 Luka-luka

Next Post

Skotlandia Bahas Pengakuan Kedaulatan Negara Palestina

Next Post
Skotlandia Bahas Pengakuan Kedaulatan Negara Palestina

Skotlandia Bahas Pengakuan Kedaulatan Negara Palestina

Daftarkan emailmu di sini untuk mendapatkan update artikel terbaru.

Ikuti Kami

Pos Terbaru

Ratusan Anggota Parlemen Eropa Tuntut Israel Berhenti Menjarah Lahan Palestina

Ratusan Anggota Parlemen Eropa Tuntut Israel Berhenti Menjarah Lahan Palestina

3 Maret 2021
Majelis Zikir Bawa Perdamaian  di Zona Rawan Kriminal Afrika Selatan

Majelis Zikir Bawa Perdamaian di Zona Rawan Kriminal Afrika Selatan

3 Maret 2021
Pengadilan Israel Jatuhkan Hukuman 2 Tahun Penjara untuk Politisi Palestina, Khalida Jarrar

Pengadilan Israel Jatuhkan Hukuman 2 Tahun Penjara untuk Politisi Palestina, Khalida Jarrar

3 Maret 2021
Israel Hancurkan Rumah Keluarga Palestina di Yerusalem untuk Keempat Kalinya

Israel Hancurkan Rumah Keluarga Palestina di Yerusalem untuk Keempat Kalinya

3 Maret 2021
Bahas Kesejahteraan Sosial, NPC Hadirkan Ustaz Wahid Ramadlan di Acara Majelis Muzakarah

Bahas Kesejahteraan Sosial, NPC Hadirkan Ustaz Wahid Ramadlan di Acara Majelis Muzakarah

3 Maret 2021

Alamat Kantor

Jalan H. Ali No.78 RT.01/RW.09 Kel.Tengah, Kec. Kramat Jati, Kota Administrasi Jakarta Timur.

Tentang Kami

  • Sejarah NPC
  • Tujuan dan Abstraksi NPC
  • Visi dan Misi
  • Legalitas
  • Kegiatan dan Mitra di jalur Gaza
  • Peningkatan SDM

Kontak

Email : nusantarapalestina@gmail.com
Phone : (021) 87788187
WA : +628119944496

Copyright 2020 NPC – All right reserved

No Result
View All Result
  • Beranda
  • Berita
  • Profil
    • Sejarah NPC
    • Tujuan dan Abstraksi NPC
    • visi misi
    • Legalitas
    • Kegiatan dan Mitra di Jalur Gaza
    • Peningkatan SDM
  • Program
    • Program OTA (Orang Tua Asuh) Yatim Palestina
    • Program Kemanusiaan
    • Program Ekonomi
    • Program Kesehatan
    • Program Pendidikan
    • Program Ramadhan
  • Rekening Donasi
  • Mari Berdonasi
  • Daftar Relawan
  • IndonesiaIndonesia
    • EnglishEnglish

Copyright 2020 NPC – All right reserved

Chat
Chat